Menjalankan ibadah puasa di bulan Ramadhan merupakan kewajiban bagi semua umat Muslim. Namun, selain sebagai ibadah, puasa juga dianggap cara turunkan berat badan di bulan puasa yang paling baik. Sebenarnya, memang banyak pakar kesehatan yang menyebutkan khasiat puasa untuk diet jika anda jalankan dengan benar.
Anda mungkin menjadi salah satu yang merencanakan penurunan berat badan hingga 10 kg selama menjalani ibadah puasa. Bagaimana cara menurunkan berat badan 10 kg di bulan puasa?
Berikut ini cara menurunkan berat badan 10 kg di bulan puasa yang bisa anda ikuti dengan mudah dan akan membuat tubuh anda tetap sehat.
Cara menurunkan berat badan 10 kg di bulan puasa yang pertama yang harus anda lakukan adalah mengenali cara atau agenda diet yang cocok untuk anda. Anda harus menemukan cara diet yang benar dan sehat serta yang sanggup untuk anda jalani.
Salah satu cara terbaik untuk menemukan metode diet yang cocok untuk anda adalah berkonsultasi dengan dokter atau pakar kesehatan.
Merencanakan diet yang akan anda jalani selama bulan puasa merupakan cara diet di bulan Ramadhan yang paling baik. Susunlah menu diet yang akan anda konsumsi saat sahur dan berbuka. Tentukan kapan anda boleh mengonsumsi makanan kesukaan anda. Jangan lupa untuk menentukan olahraga yang akan anda lakukan.
Saat pertama menjalani puasa pasti akan terasa berat badi anda. Oleh karena itu, anda bisa memulai diet dengan metode yang mudah untuk dilakukan. Misalnya, mencari cara diet saat puasa tanpa olahraga. Hal ini bisa membuat anda beradaptasi dengan agenda puasa yang dijalani.
Tips diet ketika puasa berikutnya yang harus anda lakukan adalah meningkatkan agenda diet anda. Jika sebelumnya anda tidak melakukan olahraga, maka mulailah untuk berolahraga. Mulai dengan 10 menit sehari hingga anda sanggup melakukan olahraga 30 menit dalam satu hari. Anda akan mendapatkan hasil yang lebih baik dengan meningkatkan agenda diet anda.
Agar mendapatkan hasil maksimal dari diet yang anda lakukan, konsistenlah pada pilihan yang sudah anda buat. Penuhilah nutrisi yang dibutuhkan saat diet meskipun hal tersebut sulit di awal. Anda harus bisa menyesuaikan diri dengan pola makan dan pola hidup anda ketika sedang diet.
Saat tubuh anda tidak makan dan minum selama seharian, pastikan anda mendapatkan cukup air putih di sahur dan saat berbuka. Khasiat air putih untuk diet sangatlah penting, sehingga anda tidak boleh kekurangan air putih saat menjalani diet.
Cara menurunkan berat badan 10 kg di bulan puasa yang terakhir adalah mengonsumsi makanan sehat saat berbuka dan sahur. Ada banyak menu makanan sahur sehat yang bisa anda jadikan pilihan. Misalnya, madu, telur, ubi, berbagai buah, dan sayuran.
Anda juga bisa membuat resep menu buka puasa untuk diet yang rendah kalori, seperti kurma dan berbagai jenis makanan sehat lainnya.
Garam adalah bumbu dapur yang sering di gunakan sebagai penyedap rasa masakan. Namun apa jadinya jika garam dipakai untuk alat…
Apakah Anda tahu mengenai penyakit diabetes? Penyakit ini sering diderita oleh seseorang yang memiliki kadar gula terlalu tinggi di dalam…
Pisang merupakan salah satu buah yang sering di konsumsi untuk meningkatkan mood seseorang. Karena hasil uji para peneliti kesehatan mengungkapkan…
Diet selalu dikaitkan dengan pengurangan asupan vitamin, protein, karbohidrat, hingga kalori ke dalam tubuh. Memang setiap mempunyai batas minimal dan…
Mempunyai bentuk tubuh ideal tentunya di idamkan oleh setiap orang utamanya bagi kaum hawa. Karena dengan tubuh yang langsing maka…
Ada berapa jenis diet yang Anda ketahui sekarang ini? Seiring dengan perkembangan zaman dan teknologi saat ini maka mulai banyak…