Categories: Makanan

16 Khasiat Kubis untuk Diet Tanpa Repot

Siapa yang tak mengenal kubis. Sayuran kaya manfaat ini banyak ditanam di Indonesia sebagai kebutuhan pangan. selain itu ada khasiat kubis untuk diet yang bisa dicoba. Penasaran, kan? Yuk kita bahas.

Kubis atau yang biasa juga disebut kol atau kubis ini adalah tanaman sayuran dengan daun berlapis-lapis dan keras. Banyak tumbuh di derah pegunungan yang lembab. Tanaman dengan nama latin Brassica oleracea ini ditaman dalam waktu 3-4 bulan.

Kubis untuk Diet 

Tak hanya sebagai makanan biasa, ternyata banyak khasiat kubis untuk diet. Jika mencari tips diet sehat dan juga mencari cara diet yang benar telitilah sebelum memilih diet yang sesuai dengan kondisi tubuh. Jangan lalukan sesuatu jika belum mengetahui dengan jelas manfaatnya.  Berikut khasiat kubis untuk diet

1. Kaya Kandungan Air 

Kubis memiliki kandungan air yang tinggi. Kondisi ini sangat mendukung proses diet yang sedang dilakukan. Kebutuhan tubuh terhadap air bisa didapatkan dari kubis. Namun tetap perbanyak minum air putih,  karena khasiat air putih untuk diet.

2. Sumber vitamin

Dalam kubis terdapat kadungan vitamin A,B,C,E. Juga terdapat mineral seperti kalium, kalsium, fosfor, natrium, dan besi serta asam folat. Semua vitamin dan mineral itu bermanfaat untuk tubuh. Rata-rata sayuran untuk diet aman dikonsumsi setiap hari.

3. Mempercepat Metabolisme

Kubis membantu mempercepat sistem metabolisme dalam tubuh. Semakin cepat metabolisme dalam tubuh akan semakin mudah untuk menurunkan berat badan. Kreasikan dengan menu diet sehat seminggu.

4. Kaya Serat 

Seperti halnya sayuran hijau, kubis juga kaya akan serat. Jika sedang diet perbanyaklah makan sayuran dan buah-buahan. Hindari karbohidrat dan lemak jahat. Pilih menu sarapan pagi sehat untuk diet.

5. Mudah Diolah 

Kubis termasuk dalam golongan sayur yang nikmat untuk disajikan kapan saja, baik itu sarapan, makan siang, atau pun makan malam. Rasanya yang tawar membuat kubis bisa dicampur ke dalam masakan. Bisa disajikan langsung atau dimasak dengan aneka menu seperti capcay, sop, tumis, lalap, dan lain-lain. Bisa juga mencoba menu makanan diet vegetarian.

6. Mudah Ditemukan 

Kubis banyak dijumpai di pasar-pasar tradisional hingga supermarket. Kubis memang mudah dijumpai di mana saja, karena banyak petani sayuran yang menanam jenis ini. Pilihlah kubis yang segar, beli sesuai kebutuhan. Sayuran untuk diet  jangan dibiarkan sayuran terlalu lama di dalam lemari pendingin.

7. Harga Terjangkau

 Kubis tidak termasuk bahan yang mahal untuk diolah menjadi alternatif diet, coba juga khasiat kopi untuk diet. Harga terjangkau, kemudahan akses membeli, membuat sebagian orang memilih diet jenis ini.

Sebenarnya ada banyak keuntungan lain dari kubis dari segi kesehatan, bukan hanya tujuh ulasan di atas. Tak hanya bisa untuk diet, namun juga untuk kesehatan. apa sajakah khasiat lainnya?

1. Anti Bakteri dan virus

2. anti Kanker

3. Membangun otot

4. Membesihkan darah

5. Meningkatkan kekebalan tubuh

6. Anti jamur

7. Detoksifikasi usus dan perut

8. Mempertajam daya ingat mata

9. Dan masih banyak manfaat lain

Saat memilih diet kubis ada baiknya tetap mengkonsumsi sayuran lain secara bersamaan. Karena vitamin dan mineral pada kubis belum mencukupi kebutuhan harian. Selingi dengan cara diet buah pepaya atau bisa juga cara diet buah apel agar diet tidak membosankan. Setelah tahu khasiat kubis untuk diet sebaiknya segera lakukan diet. semakin cepat memulai, akan semakin cepat terasa hasilnya. Selamat mencoba!

Recent Posts

7 Bahaya Garam Untuk Diet Belum Banyak Orang Pahami

Garam adalah bumbu dapur yang sering di gunakan sebagai penyedap rasa masakan. Namun apa jadinya jika garam dipakai untuk alat…

5 years ago

7 Bahaya Metformin Untuk Diet yang Sebaiknya Dihindari

Apakah Anda tahu mengenai penyakit diabetes? Penyakit ini sering diderita oleh seseorang yang memiliki kadar gula terlalu tinggi di dalam…

5 years ago

7 Bahaya Pisang Untuk Diet Penting Dipahami Sebelum Mulai Diet

Pisang merupakan salah satu buah yang sering di konsumsi untuk meningkatkan mood seseorang. Karena hasil uji para peneliti kesehatan mengungkapkan…

5 years ago

7 Bahaya Diet 500 Kalori yang Akan Merusak Tubuhmu

Diet selalu dikaitkan dengan pengurangan asupan vitamin, protein, karbohidrat, hingga kalori ke dalam tubuh. Memang setiap mempunyai batas minimal dan…

5 years ago

7 Bahaya Lemon Untuk Diet yang Harus Diwaspadai

Mempunyai bentuk tubuh ideal tentunya di idamkan oleh setiap orang utamanya bagi kaum hawa. Karena dengan tubuh yang langsing maka…

5 years ago

7 Bahaya Gula Untuk Diet yang Belum Banyak orang Ketahui

Ada berapa jenis diet yang Anda ketahui sekarang ini? Seiring dengan perkembangan zaman dan teknologi saat ini maka mulai banyak…

5 years ago