7 Ciri Karbohidrat Sederhana yang Mudah Dipahami

Karbohidrat pada dasarnya merupakan sebuah senyawa yang terbentuk dari molekul karbon, hidrogen dan oksigen yang berfungsi sebagai sumber energi bagi tubuh. Namun banyak orang yang tidak tahu kalau karbohidrat itu sebenarnya terbagi menjadi dua, yaitu karbohidrat sederhana dan juga karbohidrat kompleks. Dibandingkan dengan karbohidrat kompleks, karbohidrat sederhana mempunyai manfaat yang tidak baik bagi kesehatan tubuh […]

Pengertian Karbohidrat Sederhana dan Juga Jenisnya Yang Wajib Kamu Tahu

Karbohidrat merupakan suatu zat yang terbentuk dari molekul karbon, hidrogen dan oksigen dan berfungsi sebagai sumber energi bagi tubuh manusia. Senyawa atau zat Karbohidrat berdasarkan dari jumlah molekulnya tersebut terbagi menjadi dua bagian, yaitu karbohidrat sederhana dan juga karbohidrat  kompleks. Pengertian karbohidrat sederhana adalah senyawa atau zat karbohidrat yang terbentuk hanya dari satu atau dua […]