Mangga sangat baik tumbuh di daerah tropis. Buah berkulit hijau dan berdaging kuning sampai orange itu memiliki banyak sekali varietas. Yang paling terkenal seperti manga arum manis dan manalagi. Rasanya yang manis dengan kandungan air serta serat yang banyak membuat manga menjadi buah favorit anak kecil hingga orang dewasa. Kita dapat dengan mudah menemukan manga di penjual buah. Mereka biasa menjajakannya dengan harga yang cukup terjangkau, yaitu sekitar Rp.5.000-Rp.15.000 per kilo. Maklum saja, manga termasuk tanaman yang mudah dibudidayakan.
Namun untuk mendapatkan buah dengan kualitas super dan harga yang lebih murah kita perlu menunggu musim puncak panen yaitu bulan Oktober dan Desember. Konon dulunya mangga berasal dari perbatasan negara India dengan Burma. Kini manga banyak dibudidayakan di Indonesia, salah satunya di Kabupaten Indramayu, Jawa Tengah. Buah mangga yang berasal dari sana kini terkenal dengan nama mangga indramayu atau cengkir indramayu. Bentukknya yang besar dan berdaging tebal adalah ciri khas manga indramayu.
Walaupun warna, bentuk, dan ukuran manga sangat beragam tergantung varietasnya, gizi yang terkandung dalam manga hampir sama, seperti 86% air; 50-60 kalori; 0,3 mineral; 1 mg natrium; 15 g gula ; 0,6% protein; 1,1 serat; 0,04 mg/100 gr vitamin B1; 13 mg/100 gr vitamin c; dan 0,05 mg/100 gr vitamin B2. Buah bernama latin Mangifera indica itu memiliki banyak khasiat untuk kesehatan dan khasiat mangga untuk diet.
20 Manfaat Mangga Untuk Kesehatan Dan Kecantikan
- Menjaga kesehatan mata
- Anti kanker
- Memperlancar pencernaan
- Rendah Indeks Glikemik
- Melindungi dari radikal bebas
- Menjaga kesehatan mata
- Menjaga jumlah alkali dalam tubuh
- Menurunkan kadar kolesterol
- Meningkatkan sistem imun
- Obat panas dalam
- Menurunkan berat badan/diet
- Menjaga kelembaban kulit
- Mencegah penyakit jantung
- Mencegah penuaan dini
- Menguatkan tulang
- Membantu menguatkan janin saat hamil
- Mencegah asma
- Melembabkan rambut
- Meregenarasi kulit
- Mengurangi diabetes
Konsumsi Mangga Untuk Diet
Menurunkan berat badan dengan mudah, cepat, dan enak adalah salah satu impian wanita. Hampir setiap buah-buahan dan sayuran yang mengandung serat tinggi dapat dikonsumsi sebagai menu diet. Menurut hasil penelitian yang dipublish di jurnal Clinical Nutrion di Amerika Serikat, orang yang mengkonsumsi makanan tinggi serat dilaporan lebih cepat mengalami penurunan berat badan serta mengecilkan lingkar pinggang. Salah satu buah tinggi serat yang digemari banyak wanita adalah buah berbiji keras seperti mangga dan plum. Cara Diet Dengan Buah Plum dan mangga hampir sama. Mengkonsumsi angga dengan satu buah per hari dengan rutin tidak hanya menurunkan berat badan namun juga membantu mencerahkan dan melembutkan kulit wajah karena kandungan vitamin c di dalam mangga.
Kahasiat mangga untuk diet diperjelas dengan beberapa ahli yang mengatakan bahwa dengan mengkonsumsi mangga perut akan terasa kenyang lebih lama. Mangga juga mengandung betakaroten yang termasuk tinggi jumlahnya dibanding makanan lain. Walalupun mangga mengandung kalori yang cukup banyak, mangga tetap menjadi buah yang baik dikonsumsi saat diet untuk menunjang nutrisi lainnya. Pada umumnya, orang dewasa membutuhkan sekitar 1.200 sampai 1.600 kalori setiap hari untuk dapat menurunkan berat badan secara efektif.
Untuk menurunkan berat badan 1 hingga 2 kilo dalam waktu seminggu dengan melakukan diet mangga, dianjurkan untuk mengkonsumsi mangga sebanyak 1 buah per hari dan diimbangi dengan berolahraga. Mangga juga baerkhasiat untuk mengecilkan lingkar perut dan betis kaki. Untuk Cara Mengecilkan Betis Kaki dapat dilakukan dengan mengkonsumsi beberapa buah lainnya. Mengkonsumsi mangga dengan cara di jus atau dimakan langsung tidak akan mempengaruhi khasiat mangga untuk diet. Namun dengan catatan tidak menambahkan bahan makanan lain yang tinggi kandungan gula.