7 Khasiat Buah Langsat untuk Diet Sehat Berenergi

Anda pernah mencoba mencicipi buah langsat? Jenis buah yang mirip dengan duku ini dapat dengan mudah dijumpai di pasaran manapun, dan disebut langsat karena kulit buahnya yang berwarna kuning kecoklatan halus dengan isi putih bening kaya air dengan biji yang kecil. Bedanya dengan buah duku, bentuk buah langsat lebih berbentuk lonjong, warna kulit lebih cerah […]

6 Khasiat Bawang Lanang untuk Diet Penekan Lapar

Bawang lanang atau bawang putih tunggal sering digunakan sebagai bahan baku untuk memasak dan obat – obatan. Disebut lanang karena umbinya yang berbentuk tunggal, bulan dan tidak terbelah. Rasa dan baunya yang khas memberi aroma yang lezat pada makanan. Namun beberapa penelitian menemukan bahwa bawang lanang dapat menjadi cara diet alami untuk ladies yang mendampakan […]

5 Khasiat Lidah Buaya untuk Diet Pembersih Lemak

Lidah buaya merupakan tanaman ajaib yang sering digunakan untuk obat dan perawatan kecantikan pada wajah dan tubuh, namun ternyata khasiat dalam lidah buaya juga berperan aktif dalam menurunkan berat badan. Cara diet yang lagi trend dan mudah dalam mengonsumsi lidah buaya adalah dengan menjadikannya jus lidah buaya. Beberapa khasiat lidah buaya untuk diet pembersih lemak […]

7 Khasiat Labu Siam untuk Diet Alami dan Sehat

Menurunkan kegemukan adalah salah satu hal yang sangat diinginkan para ladies untuk tampil cantik dengan tubuh ideal terutama bagi ladies yang melakukan program diet untuk obesitas. Namun tidak sedikit perawatannya memerlukan biaya yang mahal. Ladies juga perlu menghindari bahaya diet ekstrim karena efek samping juga tinggi dan sangat beresiko bagi kesehatan tubuh. Untuk itu, ladies […]

7 Khasiat Labu untuk Diet Cepat dan Alami

Memiliki tubuh gemuk bagi sebagian besar wanita memang tidak menarik dan mengganggu penampilan, dan menghambat kepercayaan diri. Berolahraga saja mungkin tidak cukup bagi ladies yang belum terbiasa dan akan sangat melelahkan, perlu juga didukung dengan pola makan teratur dan melakukan cara diet alami tanpa mengonsumsi obat – obatan. Salah satu program diet sehat alami yang […]

5 Khasiat Lobak untuk Diet Sehat dan Santai

Lobak merupakan salah satu jenis sayur yang memiliki daging putih walau memiliki beragam macam warna dari ungu, merah, putih, kuning, dan hijau. Lobak dapat dikonsumsi mentah walau untuk sebagian besar orang mungkin tidak menyukainya karena hambar, pahit, atau agak pedas tergantung waktu memanennya, namun memiliki banyak khasiat untuk kesehatan tubuh. Terutama untuk ladies yang ingin […]

5 Khasiat Kulit Manggis untuk Diet Sehat dan Praktis

Diantara diet yang lagi ngetrend, diet buah manggis adalah salah satu yang terpopuler dalam kategori buah untuk diet. Siapa yang tidak mengenal buah manggis? Boleh saja kulitnya berwarna gelap dan bertekstur keras, namun buah didalamnya berwarna putih dan berasa manis. Buah manggis dikenal mengandung air yang melimpah, kaya akan serat serta zat antioksidan yang sangat […]

8 Khasiat Kecambah untuk Diet Rendah Lemak

Tauge atau Kecambah sering kita jumpai sebagai salah satu bahan makanan penambah nafsu makan. Sering digunakan pada berbagai makanan baik soup, tumis, gorengan dll. Meskipun dapat menambah nafsu makan, namun jangan khawatir karena dengan mengonsumsinya kecambah, berat badan Anda tak akan bertambah. Bagi Anda yang sedang mencari cara diet alami dan sehat namun kurang menyukai sayuran untuk […]

5 Khasiat Susu Kedelai untuk Diet yang Wajib Anda Ketahui

Kedelai merupakan salah satu tanaman berjenis kacang-kacangan yang mengandung banyak protein, mineral, vitamin dan asam lemak esensial yang sangat diperlukan dan penting bagi tubuh. Pemanfaatan kedelai sekarang ini sangatlah luas, tidak hanya dijadikan sebagai makanan populer seperti tempe yang menjadi menu utama dalam hidangan bagi sebagian besar rakyat Indonesia, namun juga dijadikan minuman sehat yang […]

6 Khasiat Brokoli untuk Diet Sehat Alami

Brokoli seringkali menjadi menu sampingan dalam masakan dibandingkan dengan sayur-sayur lain, seperti kangkung dan bayam, padahal brokoli sebagai super food memiliki banyak manfaat yang rugi bila Anda tidak diketahui. Kandungan asam folat yang tinggi dalam brokoli termasuk salah satu manfaat brokoli untuk kesehatan. Selain itu diet brokoli juga termasuk cara diet ketika hamil yang aman bagi […]