Dalam beras merah memiliki banyak nilai nutrisi penting khususnya untuk kamu yang sedang menjalani program diet. Bagian kulit terluar atau kulit ari pada beras merah memiliki kadar protein, tiamin, magnesium, serat, potasium dan kalsium yang sangat dibutuhkan tubuh khususnya untuk sistem pencernaan. Sementara nilai gizi seluruh beras merah adalah lemak alfa linolenat, vitamin A, vitamin […]
Author: maressa
Karbohidrat menjadi salah satu zat gizi yang dibutuhkan tubuh agar bisa memperoleh energi dan melakukan aktivitas dengan cara membakar karbohidrat yang terdapat di dalam makanan. Asupan karbohidrat ini juga sangat penting dalam menu diet dengan cara memilih sumber karbohidrat terbaik agar diet yang sedang kamu jalani bisa maksimal. Karbohidrat yang juga mengandung serat tinggi yang […]
Mempunyai tangan yang terlihat kendur, lemak menggelambir dan terlihat besar akan membuat orang merasa kurang percaya diri. Lengan besar sendiri bisa terjadi karena beberapa faktor seperti kurang berolahraga, pola hidup yang tidak baik dan juga terlalu banyak mengkonsumsi makanan yang mengandung lemak tinggi sampai faktor keturunan atau genetika. Untuk mengecilkan tangan, salah satu langkah paling […]
Diet Ketogenik merupakan diet rendah karbohidrat dan tinggi lemak yang memberikan banyak manfaat untuk tubuh. Dari beberapa penelitian membuktikan jika diet ini dapat menurunkan berat badan dengan cepat sekaligus meningkatkan kesehatan tubuh. Diet ketogenik ini juga sangat baik diterapkan untuk penderita alzheimer, epilepsi, diabetes dan juga kanker. Diet ketogenik atau sering juga disebut dengan diet […]
Semua jenis diet memang selalu menjanjikan penurunan berat badan dalam waktu yang relatif cepat seperti salah satu jenis diet yakni diet Atkins. Diet Atkins ini diperkenalkan oleh seorang kardiolog pada walat tahun 70-an yang bernama Robert C. Atkins dari hasil penelitian yang sudah ia lakukan. Sekarang ini, memang mulai banyak pro dan kontra yang mulai […]
Brokoli menjadi salah satu jenis sayuran yang tinggi akan kandungan vitamin C, serat dan juga asam folat. Selain sangat mudah untuk diolah menjadi masakan, brokoli juga bisa dijadikan asupan gizi dalam menu makanan diet kamu. Hal yang harus diperhatikan adalah cara pengolahan sayuran ini, sehingga kandungan nutrisi yang ada didalamnya tidak akan hilang dan terbuang […]
Ikan merupakan salah satu jenis makanan baik untuk diet yang tinggi akan nutrisi dan bisa disajikan dengan berbagai variasi yang nikmat. Dalam ikan mempunyai kandungan protein tinggi untuk membangun otot kamu dan juga asam lemak omega 3. Dalam memasak ikan untuk diet, ada beberapa hal yang harus kamu perhatikan agar nutrisi dari ikan tersebut tidak […]
Kentang merupakan salah satu jenis umbi yang memiliki nilai gizi tinggi. Kentang memiliki kandungan lemak serta kalori yang rendah dan bisa memenuhi 50 persen kebutuhan vitamin C, vitamin B6 dan juga potasium di dalam tubuh per harinya. Sementara senyawa fitonutrien yang terkandung di dalam kentang merupakan senyawa organik nabati yang akan memberikan efek kesehatan secara […]
Sakit maag atau dikenal juga dengan indigestion merupakan rasa nyeri yang ditimbulkan pada lambung, usus halus atau bisa juga kerongkongan yang bisa terjadi karena luka terbuka dan timbul pada lapisan dalam lambung atau tukak lambung, infeksi dan berbagai efek samping dari obat anti inflamasi. Jika anda mengalami sakit maag, maka harus segera ditangani dengan baik […]
Mempunyai bentuk tubuh ideal dan langsing serta paha yang ramping merupakan impian bagi setiap wanita di seluruh dunia. Akan tetapi, karena beberapa faktor seperti pola makan yang salah serta bertambahnya usia, maka penumpukan lemak terjadi di sekitar area paha dan beberapa bagian tubuh yang lain. Paha yang terlihat besar ini, seringkali membuat banyak wanita tidak […]